layanan kami

Penyelengaraan Pendidikan Usia Dini

Program kerja di bidang Penyelenggaraan Pendidikan Usia Dini adalah kegiatan yang berfokus pada pengembangan, pembinaan, dan peningkatan kualitas pendidikan anak usia dini melalui program edukatif, kreatif, dan pembelajaran yang mendukung tumbuh kembang anak secara optimal sejak dini.

Kemanusiaan, Sosial dan Pemberdayaan Masyarakat

Program kerja di bidang Kemanusiaan, Sosial, dan Pemberdayaan Masyarakat adalah rangkaian kegiatan yang berfokus pada peningkatan kesejahteraan dan kepedulian sosial masyarakat melalui aksi nyata seperti bakti sosial, edukasi sosial, pelatihan kemandirian, dan kegiatan solidaritas kemanusiaan untuk menciptakan masyarakat yang lebih berdaya, peduli, dan inklusif.

Intermediary Organization dan Konsultan CSR

Intermediary Organization

Lembaga penghubung yang menjembatani kerja sama antara pihak pemberi dana (seperti donor, lembaga filantropi, atau perusahaan melalui program CSR) dengan penerima manfaat, guna memastikan program berjalan efektif, transparan, dan berkelanjutan.


Konsultan CSR

Mitra strategis yang membantu perusahaan merancang, menyalurkan, dan memantau program tanggung jawab sosial (CSR) agar selaras dengan kebutuhan masyarakat dan tujuan pembangunan berkelanjutan.